Puncak Hari Bhayangkara Ke 79, Kapolda Babel Sampaikan Apresiasi dan Terimakasih Ke Masyarakat
Babel | Detak Media.com Pada momentum puncak Hari Bhayangkara ke 79 tahun 2025, Kapolda Bangka Belitung Irjen Pol Hendro Pandowo menyampaikan apresiasi dan terimakasih kepada masyarakat. Terlebih, berbagai kegiatan sukses…
