Polres Beltim Targetkan Razia Pengendara Roda Dua di Kota Manggar
Belitung Timur | Detak Media.com Polres Belitung Timur bersama Jajaran Polres lainnya di lingkungan Polda Kepulauan Bangka Belitung memulai Operasi Zebra Menumbing 2024. Operasi dimulai dengan apel gelar pasukan di…