Antisipasi Terjadinya Bencana Alam, Polres Banjar Gelar Apel Konsolidasi Lintas Sektoral
Banjar, Detakmedia.com Dalam mengantisipasi terjadinya bencana alam, Polres Banjar menggelar Apel Konsilidasi kesiapsiagaan yang diikuti oleh Unsur TNI Subdenpom Banjar, Kodim 0613/Ciamis, Dishub, Sat Pol PP, BPBD, PMI, Damkar, Orari,…
