Kapolres Belitung Timur Menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tingkat Kabupaten
Belitung Timur |Detak Media.com Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tingkat Kabupaten Belitung Timur, berlangsung di Halaman Depan Kantor Bupati Belitung Timur, Selasa (01/10/2024). Kapolres Belitung Timur AKBP Indra Feri Dalimunthe,…