Polsek Pataruman Laksanakan Gatur dan Himbau Tertib Berlalu Lintas Dalam Rangka Ops Keselamatan Lodaya 2023
Banjar | Detak Media.com Personil Polsek Pataruman Polres Banjar hadir di tengah-tengah masyarakat yang membutuhkan pelayanan masyarakat terutama pengguna jalan. Dalam pelaksanaan Gatur pagi hari ini dilaksanakan di Simpang Empat…
